Postingan

Cara mengupdate semua aplikasi flatpak dan snap package di linux

Gambar
  Command tampilan daftar aplikasi berbasis flatpak Command tampilan untuk menampilkan daftar aplikasi snap Kali ini akan membahas bagaimana mengupdate aplikasi basis flatpak yang telah terinstall di linux saya menggunakan ubuntu 20.04 untuk mempraktekannya. Biasanya untuk meng update semua aplikasi biasanya di linux menggunakan perintah sudo apt-get update tetapi cara ini tidak mengupdate semua aplikasi yang termasuk aplikasi instalan basis flatpak dan snap.  Berikut command cara untuk mengupdate aplikasi berbasis flatpak flatpak update maka akan muncul tampilan seperti ini : flatpak update di gambar atas ini karena yang diperbarui hanya 1 aplikasi karena hanya 1 saja aplikasi yang belum diupdate (diperbarui) Berikut command cara untuk mengupdate aplikasi berbasis snap snap refresh snap update di gambar atas ini karena yang diperbarui tidak ada pembaharuan yang terbaru maka muncul tulisan All snaps up to date

Blokir iklan, malware, ransomware, phising dengan menggunakan Hblock di linux

Gambar
  Kali ini membahas tentang bagaimana cara memblokir iklan, malware, ransomware, phising dan lain-lain yang intinya mengganggu pada saat kegiatan berselancar di dunia maya. tujuan dari memblokir adalah untuk menyaring akses internet yang masuk agar fokus untuk berselancar yang kita mau, mengefisiensi bandwith internet serta mengurangi hal-hal yang dianggap mengganggu tampilan dan menghindari akses web yang menjebak yang bersifat untuk kejahatan. Karena saya menggunakan OS Linux ( Ubuntu 20.04) jadi saya hanya membagikan tutorial bagaimana cara menghalau seperti  iklan , malware , ransomware , phising , maladvertising , spyware dan sebagainya dengan mengunakan hblock . Langkah pertama : -Buka terminal dan copy paste semuanya command dibawah ini : curl -o /tmp/hblock ' https://raw.githubusercontent.com/hectorm/hblock/v3.2.1/hblock ' \ && echo ' 698932a84a0cd51ee633c84ca36713e520a0f40c30e2afc59b0fd7016c9c70f8 /tmp/hblock ' | shasum -c \ &&

Cara mengubah objek vector ke bitmap sebagai trik untuk meringankan resource pada inkscape

Gambar
  Kali ini akan membahas bagaimana cara merubah objek vektor ke objek bitmap , biasanya merubah objek vektor ke objek bitmap digunakan untuk mengurangi resource untuk rendering, sehingga pada saat pemrosesan objek vector yang terlalu banyak dan beresolusi besar (seperti spanduk dan baliho ukuran besar) bisa menjadi lancar karena ada sebagian objek vector di konversi ke bitmap. Seperti pada Inkscape , CorelDraw , dan Adobe Ilustrator proses rendering objek vektor yang terlalu banyak akan membebani kinerja laptop / PC pada saat proses pengeditan biasanya lebih terasa pada PC/Laptop yang "Spesifikasi Kentang" akan cenderung lamban dan terkadang ada "Hang" sedikit. nah untuk mengatasinya teknik ini bisa digunakan untuk sebagai "trik" supaya kita bisa bekerja dengan optimal di hardware terbatas. *saya bercerita berdasarkan pengalaman pribadi Pertama buat contoh objek lingkaran dengan menggunakan Create orders, ellipses, and arcs Kedua pilih objek lingka

Cara menyesuaikan ukuran dan posisi rectangle area dan page pada Inkscape

Gambar
 Kali ini saya akan membahas tentang bagaimana caranya agar objek rectangle bisa masuk dan sesuai dengan page area yang kita buat. Pertama kita tentukan dahulu ukuran pada page area, di contoh ini saya membuat page area dengan ukuran A4 untuk melihat cara mengatur page area bisa dilihat tutorialnya DISINI   Buat objek kotak dengan rectangle area dengan ukuran yang sembarang saja. Setelah langkah diatas lalu lakukan : 1. Klik Select and Transform Objects 2. Pilih objek kotak yang kita buat tadi 3. Atur Weight dan Heightnya sesuai dengan ukuran page area tadi dan jangan lupa satuan unitnya diubah ke mm ( milimeter ) Karena kita menyesuaikan ukuran A4 sesuai dengan ukuran page area tadi ubah nilainya ke W: 210 dan H: 297 mm Pilih object kotak merah, lalu pilih tab Object -> Align and Distribute Dan tahap terakhir : 1. Pilih Relative To Page 2. Dan pilih kedua tombol ini Dan akhirnya selesai cara membuat objek agar sesuai dengan halaman page area

Cara membuat drop shadow pada Inkscape

Gambar
Kali ini saya akan membahas bagaimana cara membuat drop shadow dengan menggunakan Inkscape Pertama kita buat objek terlebih dahulu sebagai contoh kita membuat objek kotak dengan vertical rounding menggunakan Create rectangles and squares lalu drag secukupnya. untuk cara membuat Vertical Rounding atau bisa disebut dengan Shape Tool (lekukan pojok siku) bisa dilihat tutorialnya DISINI Setelah itu pilih/klik objek kotak merah dan pilih menu Filters -> Shadow and Glows -> Drop Shadow Setelah itu muncul jendela kotak Drop Shadow disitu bisa diatur mulai dari tingkat Blur Radius , Horizontal offset dan Vertical offset . untuk mencoba sebelum di apply / disetujui, bisa mencentang Live Preview untuk melihat model sementara yang akan diatur penataan drop shadow nya. setelah sudah merasa bagus lalu klik tombol Apply dan tutup jendela Drop Shadow nya. Dan selesailah cara membuat objek drop shadow